5 Toko Roti di Mojokerto yang Enak : Jam Buka dan Lokasi

ilustrasi roti
Gambar Roti

Toko Roti Mojokerto ~ Kota Mojokerto sebuah kota paling bersejarah di jawa timur. Kota ini terletak 50 Km barat daya surabaya dengan populasi mencapai 1,16 Juta Jiwa pada tahun 2019.

Selain sejarahnya yang kental akan kerajaan majapahitnya, Kota Mojokerto juga mempunyai beberapa toko roti yang enak. Kami telah merangkum 5 toko roti paling populer di mojokerto pada artikel berikut, Silahkan kunjungi toko roti terdekat dari lokasi anda.

Daftar Lokasi Toko Roti Mojokerto

Nama TokoLokasi
Kampoeng Roti Mojokerto  Jl. Mojopahit No.365, Mergelo, Kranggan, Kec. Prajurit Kulon, Kota Mojokerto, Jawa Timur 61321
Olivia Bakery Mojokerto  Jl. Majapahit No.481, Mergelo, Kranggan, Kec. Prajurit Kulon, Kota Mojokerto, Jawa Timur 61321
Sydney & Friends Mojokerto  SAMPING BENTAR SWALAYAN ARAH, JL. MOJOPAHIT, Jl. Teratai Jl. Pekayon No.425, Mergelo, HADAP BARAT, Kec. Prajurit Kulon, Kota Mojokerto, Jawa Timur 61321
Bo Liem BakeryJl. Residen Pamuji No.83, Mergelo, Purwotengah, Kec. Magersari, Kota Mojokerto, Jawa Timur 61311
Bobo Bakery n CafeJl. PB. Sudirman No.47D, Mergelo, Jagalan, Kec. Magersari, Kota Mojokerto, Jawa Timur 61312
Ringkasan daftar nama toko roti di Mojokerto beserta alamat

1. Kampoeng Roti Mojokerto

Cabang kampoeng roti di Mojokerto. Disini anda bisa membayar dengan cash dan debit (bca). Lokasi strategis tepat di dekat pinggir jalan namun untuk parkir roda 4 agak susah karena parkiran depan toko tidak terlalu luas. Varian cake maupun roti khas kampoeng roti pada umumnya, rasa enak dan fresh.

  • Alamat : Jl. Mojopahit No.365, Mergelo, Kranggan, Kec. Prajurit Kulon, Kota Mojokerto, Jawa Timur 61321
  • Website : http://kampoengroti.com/
  • Nomor Telepon : 03215285149
  • Review Pelanggan : Brownis panggangnya Kampoeng Roti bener2 juara. Yummy banget. Lembut di bawah tapi crunchy atasnya. N coklatnya nendang banget, ga ngebosenin makannya. Ada varian Capucchino, Mente n Oreo. Harganya 40 n 45 Rb sekotak. Bisa minta dipotongkan ke pegawainya. Sekotak biasanya jadi 20-22 potong tergantung permintaan kita. Selain brownisnya yg juara, di sini juga jual berbagai macam roti dan puding. Juga ada spot kecil untuk selfie di pojokan.

Jam Buka Tutup Kampoeng Roti Mojokerto

HariJam BukaJam Tutup
Senin06.0022.00
Selasa06.0022.00
Rabu06.0022.00
Kamis06.0022.00
Jumat06.0022.00
Sabtu06.0022.00
Minggu06.0022.00

2. Olivia Bakery Mojokerto

Salah satu toko kue terbaik di Mojokerto, mempunyai banyak ragam pilihan kue, ada juga pudding. Dan rasanya juga enak. Menu dan pelayanan sama baiknya dengan yang ditempat lain. Cocok untuk beli kue oleh oleh dan bingkisan buat keluarga atau teman

  • Alamat : Jl. Majapahit No.481, Mergelo, Kranggan, Kec. Prajurit Kulon, Kota Mojokerto, Jawa Timur 61321
  • Nomor Telepon : 085733231465
  • Review Pelanggan : kemaren sempet salah pesan karena ternyata yang dateng ga bisa banyak en ngehubungin mbak yang jaga.. harusnya ga bisa diganti tapi akhirnya pihak toko memberikan warning bahwa untuk pesanan selanjutnya, tidak boleh ganti.. rasa kuenya enak banget, full cokelat dan kualitasnya terjamin. jadi pilihan lagi nanti pas ultah.. thanks Olivia.

Jam Buka Tutup Olivia Bakery Mojokerto

HariJam BukaJam Tutup
Senin07.0021.00
Selasa07.0021.00
Rabu07.0021.00
Kamis07.0021.00
Jumat07.0021.00
Sabtu07.0021.00
Minggu07.0021.00

3. Sydney & Friends Mojokerto

Salah satu pilhan toko roti dan kue didaerah kranggan kota mojokerto. Pelayanan yang ramah dengan harga cukup murah di kantong. Rotinya enak dan lembut menambah kepopuleran toko roti ini.

  • Alamat : SAMPING BENTAR SWALAYAN ARAH, JL. MOJOPAHIT, Jl. Teratai Jl. Pekayon No.425, Mergelo, HADAP BARAT, Kec. Prajurit Kulon, Kota Mojokerto, Jawa Timur 61321
  • Nomor Telepon : 087782222606
  • Website : https://sydney-and-bakery-mojokerto.business.site/
  • Review Pelanggan : Suatu waktu mama saya ultah, dan sy mau bikin surprise buat dia..fyi, seumur2 sy belom pernah ngasih surprise buat mama (maafin maaa…).. dan akhirnya sy pesen di sini, agak dadakan sebenernya karena siang baru kontak ownernya..dan malem udah siap kue ultahnya. Alhamdulillah mama suka, kami sekeluarga juga suka.. Best cake for best moment…

Jam Buka Tutup Sydney & Friends Mojokerto

HariJam BukaJam Tutup
Senin06.0021.00
Selasa06.0021.00
Rabu06.0021.00
Kamis06.0021.00
Jumat06.0021.00
Sabtu06.0021.00
Minggu06.0021.00

4. Bo Liem Bakery

Toko Roti mojokerto yang sudah lama berdiri dengan berbagai macam kue, kue kering, donat dan roti ala indonesia. Toko kue Bo Liem bakery juga berada di tengah kota Mojokerto, lebih tepatnya di area pasar besar kota Mojokerto. Toko roti Bo Liem Bakery menjual berbagai jenis roti, kue tradisional, kue kering, donat dan minuman. Sebenarnya nama Bo liem adalah brand asli untuk Onde-onde khas Mojokerto. Di sini anda bisa memilih onde-onde basah atau kering. Harga terjangkau, walaupun dekat pasar tapi lingkungannya bersih. Kekurangannya kita tidak bisa self service di sini, jadi bila pas datang toko ramai, maka kita menunggu dan harus sabar dulu pramuniaga menghampiri kita.

  • Alamat : Jl. Residen Pamuji No.83, Mergelo, Purwotengah, Kec. Magersari, Kota Mojokerto, Jawa Timur 61311
  • Website : http://boliembakery.business.site/
  • Kontak : 0321397009
  • Review Pelanggan : Kalau yg satu ini sudah langganan sejak lama. Banyak pilihan aneka snack dan roti. Rasa roti mantabs, snack juga enak2. Suasana di toko juga nyaman dan bersih. Sangat direkomendasikan kalau mau beli roti atau snack di daerah Mojokerto Kota.

Jam Buka Tutup Bo Liem Bakery

HariJam BukaJam Tutup
Senin07.0021.00
Selasa07.0021.00
Rabu07.0021.00
Kamis07.0021.00
Jumat07.0021.00
Sabtu07.0021.00
Minggu07.0021.00

5. Bobo Bakery n Cafe

Tempat pesen kue enak dan murah di Mojokerto, desain kuenya juga keren dengan banyak macam pilihan desainnya juga banyak, bisa dicek di instagramnya, kue kue yang lain juga enak dan murah

  • Alamat : Jl. PB. Sudirman No.47D, Mergelo, Jagalan, Kec. Magersari, Kota Mojokerto, Jawa Timur 61312
  • Website : http://www.bobobakeryncafe.com/
  • Kontak : 03215885721
  • Review Pelanggan : Kuenya enak-enak, kualitasnya oke. Yang paling favorit pastel basahnya. Terkadang saya lihat ada sisa roti kemarin diobral, tapi pastinya lebih enak yang fresh dong eh satu lagi, cobain onde-onde coklatnya. Yummy bingits..

Jam Buka Tutup Bobo Bakery n Cafe

HariJam BukaJam Tutup
Senin07.0020.00
Selasa07.0020.00
Rabu07.0020.00
Kamis07.0020.00
Jumat07.0020.00
Sabtu07.0020.00
Minggu07.0020.00

Penutup

Sekian pembahasan artikel terdekatku seputar toko roti mojokerto, Jika anda sedang berada di mojokerto anda bisa mengunjungi toko roti terdekat dari lokasi anda.

Tinggalkan Komentar

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *